Pages

Tuesday, December 23, 2008

PERUBAHAN KANDUNGAN IODIUM RUMPUT LAUT Sargassum sp.

PERUBAHAN KANDUNGAN IODIUM RUMPUT LAUT Sargassum sp.

SELAMA PROSES PEMBUATAN DAN PENYAJIAN TEH1)

Oleh : Ii Sumirat Nurdayat2) , Ruddy Suwandi3), dan Bambang Riyanto3)


PENDAHULUAN

Rumput laut memiliki kandungan mineral yang tinggi, asam lemak, dan asam amino yang rendah. Dalam makanan, unsur-unsur tersebut kebanyakan berupa garam anorganik, misalnya natrium klorida, tetapi beberapa mineral terdapat dalam senyawa organik, seperti sulfur dan fosfor yang merupakan penyusun protein (Gaman dan Sherrington 1992). Iodium merupakan mineral mikro atau trace element yang penting. Winarno (1996) menyatakan bahwa kandungan gizi terpenting dari rumput laut terletak pada trace element yaitu iodium. Salah satu fungsi dari mineral mikro yaitu sebagai kofaktor dalam reaksi-reaksi enzim, komponen cairan tubuh (elektrolit), tempat untuk mengikat oksigen (dalam pengangkutan), dan merupakan komponen struktural makromolekul non-enzimatik (Linder 1992). Para pakar gizi dan kesehatan memberi isyarat selain mengakibatkan pembesaran kelenjar gondok, kekurangan iodium dapat menimbulkan spektrum kelainan yang cukup besar, antara lain kematian perinatal, kematian bayi, bisu, tuli, mata juling, retardasi mental, dan cebol (Suhardjo 1992). Adapun perkiraan kebutuhan akan iodium yaitu hanya 1-2 µg/kg berat badan/hari (Karyadi dan Muhilal 1996).

Orang Vietnam yang berada di bagian selatan hingga tengah seperti Khan Hoa, Quang Nam, Quang Ngai, Binh Dinh, dan lain-lain sudah sejak lama memanfaatkan rumput laut jenis Sargassum sp. dan Phorphyra sebagai sumber iodium pada campuran minuman yaitu pada teh yang berkhasiat medis (Susanto 2003). Pembuatan minuman teh saat ini tidak hanya menggunakan pucuk teh Camelia saja, tetapi dapat menggunakan tanaman-tanaman lain yang dikenal dengan sebutan herbal tea (teh dengan tambahan ramuan rempah tertentu), teh vanili yaitu teh hitam dengan ekstrak vanili, lemon tea, teh buah mahkota dewa, teh katuk, dan lain-lain. Mengingat rumput laut kaya dengan kandungan mineral (iodium), tentunya tidak menutup kemungkinan untuk membuat minuman kesehatan seperti teh menggunakan bahan rumput laut. Namun, pemanfaatan rumput laut sebagai sumber iodium dalam bahan makanan khususnya minuman memiliki sedikit kendala, hal ini karena proses pengolahan seperti pemanasan telah dilaporkan dapat mengurangi kandungan iodium.

DAFTAR PUSTAKA

Buckle KA, Edwards RA, Fleet GH, Wootton M. 1985. Ilmu Pangan. Hari P, Adiono, penerjemah. Jakarta: UI-Press. Terjemahan dari: Food Science.

Dahro AM, Sukati S, Tati H, Lestari KW, Yenita, Rosmalina ST, Gunawan, Yulia F. 1996. Kestabilan iodium dalam garam pada beberapa tipe masakan dan resep masakan. Penelitian Gizi dan Makanan. Departemen Kesehatan Republik Indonesia. Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan. Jilid 19: hal 131-138.

DeMan JM. 1997. Kimia Makanan, Kosasih K, penerjemah. Bandung: Penerbit ITB. Terjemahan dari: Food Chemistry.

Gaman PM, Sherrington KB. 1992. Ilmu Pangan, Pengantar Ilmu Pangan, Nutrisi dan Mikrobiologi, Murdijati G, et al, penerjemah. Yogyakarta: Penerbit Gajah Mada University Press. Terjemahan dari: The Science of Food, An Introduction to Food Science, Nutrition and Microbiology.

Hellebust JA. 1974. Extracellular Product. Dalam Algal Physiology and Biochemistry. Stewart WDP. Boranical Monographs. Vol 10. London: Blackwell Scientific Publication.

Karyadi, Muhilal. 1996. Kecukupan Gizi Yang Dianjurkan. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

Linder MC. 1992. Biokimia Nutrisi dan Metabolisme dengan Pemakaian Secara Klinis, Aminuddin P, penerjemah. Jakarta: UI-Press. Terjemahan dari: Nutritional Biochemistry and Metabolism.

Marliyati SA, Sulaeman A, Anwar F. 1992. Pengolahan Pangan Tingkat Rumah Tangga. Bogor: PAU Pangan dan Gizi, Institut Pertanian Bogor.

Rohmawati E. 1996. Mempelajari kandungan iodium pada juice rumput laut (Eucheuma cottonii) sebagai alternatif penanggulangan GAKI (Gangguan Akibat Kekurangan Iodium) [skripsi]. Bogor: Fakultas Pertanian, Institut Pertanian Bogor.

Suhardjo. 1992. Pemanfaatan pangan sumber iodium dalam upaya penanggulangan GAKI. Seminar Penanggulangan Masalah Penggunaan Garam Fortifikasi dan Pangan Sumber Iodium. Bogor: PAU Pangan dan Gizi, Institut Pertanian Bogor. 23 Oktober 1992.

Susanto AB. 2003. Potensi rumput laut sebagai bahan campuran minuman teh. http://129.70.123.66/~jlitheng/rumput/teh/rmplt.html. [29 Maret 2005].

Winarno FG. 1993. Pangan: Gizi, Teknologi dan Konsumen. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

_______ . 1996. Teknologi Pengolahan Rumput Laut. Jakarta: Penerbit Sinar Pustaka.

_______. 1997. Kimia Pangan dan Gizi. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

6 comments:

  1. blogmu bagus. oya, aku ada tawaran bisnis retail. murah dengan untung yang besar.
    Konsep Baru yang Revolusioner
    Sebuah Peluang Usaha di Masa Krisis


    Peluang Usaha yang Dapat Dijalankan
    di Rumah Anda!!!


    Keunggulan

    • Konsumen segala lapisan lebih tertarik belanja ke Banner Point
    • Kebutuhan sehari – hari merk – merk umum
    • Tidak Perlu Toko khusus (non-store format).
    • Basis Konsumen PELANGGAN.
    • Sangat Mudah Dikembangkan (highly scalable)
    • Investasi awal kecil
    • Menggunakan Sistem Teknologi Informasi terkini



    Pada akhirnya konsumen dari semua kalangan akan memilih Banner Point karena:

    Layanan antar 1.Harga GROSIR ** 1.program promosi H 2.Hemat biaya 2.belanja gratis 1 ( (Bensin,Parkir, dll) juta/ bulan
    3.Cash-back / 3.program “MGM”
    Personal Discount

    Keterangan : **Harga jual produk berbeda-beda di setiap daerah mengikuti
    harga pasar ritel terendah di daerah tersebut

    Tawaran Menjadi Distributor Point
    Kami menawarkan Anda untuk menjadi Distributor Point (pemilik salah satu atau beberapa titik Banner Point) dengan penawaran dan keuntungan sebagai berikut:

    Franchise Fee ** Rp180.000.000,- PROMO sampai 23 Maret 2009 hanya Rp45.000.000,-

    Tidak harus punya toko

    • Keuntungan D.P (5,8%):
    – Keuntungan 3% x omset D.P
    – Keuntungan 2,8% x omset member

    Keterangan :** sekali untuk seumur hidup (tidak perlu
    diperpanjang), bisa diwariskan




    **Dapatkan Hak untuk membangun 5 Distributor Point hanya dengan membayar 4 Franchise Fee senilai Rp180.000.000,-

    Keterangan: **Selama masa promo

    Contoh Perhitungan Keuntungan D.P
    Asumsi Jika 1 gerai Anda melayani pelanggan rumah tangga HANYA 1 RW (minimal 200 KK )




























    STUDI BANDING dengan “….MARET”



    Biaya Investasi Awal:


    Note
    Belum termasuk :
    • Biaya Pajak
    • Biaya Sewa Ruko
    • Biaya Distribusi
    • Biaya Ijin keramaian, dll
    Break Event Point / ROI:







    STUDI BANDING dengan “….MART (yang lain)”


























    Perbandingan BANNER POINT dengan...MARET dan .....MART





    Investasi awal Rp300juta,- Rp 330-380 juta Rp73juta ***
    Sewa Ruko Rp 50juta–200juta /tahun Rp 125juta–175juta /tahun Rp0,- ( tidak perlu toko )
    Perpanjangan Lisensi Rp36.000.000,- / 5tahun Rp45.000.000,- / 5tahun Rp0,- ( 1x untuk selamanya )
    Biaya Royalti Rp 800.000,-/bulan Rp …000.000,-/bulan Rp0,- ( GRATIS )
    Bonus Tidak ada Tidak ada • Produk Kesehatan **• Kaset/CD membangun jaringan pelanggan


    ** Dipakai untuk promo pengenalan Banner Point
    pada pelanggan
    ***cashback Rp10 juta di bulan berikutnya



    Banner Store Indonesia

































    Rata2 Kebutuhan Sembako/bulan/KK

    I RW kira2 terdiri dari 4 s/d 8 RT
    1 RT kira2 terdiri dari 50 s/d 100 KK
    1RW = 200KK s/d 800 KK


    TOTAL Rp1.055.000,-/bulan/KK dengan rincian :

    ReplyDelete
  2. NE no HP yang bisa kamu hubungi untuk tanya jawab atau pemesanan retail banner diatas...AGUS 081805015692 atau 03418101826

    ReplyDelete
  3. Maaf saya menulis disini bukan untuk mencari uang

    ReplyDelete
  4. Kawan bima!
    Perkenalkan namaku aviv mhsw prikanan brawijaya malang.
    Topik rula memang masih sedikit pemanfaatanya, padahal rula kita begitu melimpah...
    Btw, kalo boleh aq minta dunk jurnal tentang pembuatan teh rula.
    Sbenarx kalo mau bikin teh dg rula tu, pa sargasum dbwt algnat dlu trus dcmpur ma air teh. 3m's

    dark_udo@yahoo.co.id

    ReplyDelete
  5. to : mochaviv
    tehnya dibuat kering, sebagaimana teh biasa. yang komesial setahu sy ada dijual di cilacap. untuk jurnal atau skripsi bisa jalan2 ke perpus IPB Bogor, Darmaga.
    maaf ga bisa kasih lebih

    ReplyDelete
  6. sae,karya ilmiahna diposkn...telat commentna he..he_ien

    ReplyDelete